Selasa, 28 Oktober 2014

Seminar Pendidikan Anak "Bagaimana Mengenalkan Pendidikan Sek Pada Anak " Oleh Dokter Vivi Dokter Parenting

Semangat berdakwah untuk generasi islam terus kita galakan, dikatakan dalam al quran, kamu adalah umat terbaik yang Allah utus, untuk menegakan yang baik dan melarang yang buruk, jika kamu tidak melakukan maka tugas itu akan dikasihkan kepada kepada golongan yang lain.
Maraknya media masa memberitakan bahwa pergaulan muda mudi kita sudah melampaui batas dan norma agama maka kami membuat event seminar bagaimana adab adab islam dalam mendidik anak anak tentang sex, mari kita ikuti seminarnya Minggu, 9 november 2014 di Hotel Swiss Belinn Malang. berminat hub 081- 233 055 75

Senin, 01 September 2014

Penitipan Anak KB TK Rumah Cerdas Malang

Semakin bertambahnya jumlah penduduk di kota malang dan semakin meningkatnya taraf pendidikan di kota Malang, sebagian besar orang tua muda memilih sekolah yang sesuai dengan karateristik yang di bangun, di Rumah Cerdas menerapkan 18 sikap pada pembelajaran, misalnya sikap jujur, hormat, bersih, dll.
Kurikulum mengunakan metode sentra, ada 6 sentra yang dikembangkan. Sentra Imtaq, Sentra Persiapan, Sentra Bahan Alam, Sentra Bermain Peran, Sentra Seni dan Sentra Balok, ditambah kegiatan memasak dan berkebun, Kegiatan Besar adalah Outing bersama keluarga besar Rumah Cerdas
Orang Tua juga wajib mengikuti program parenting day yang dilaksanakan setiap bulan sekali. Rumah Cerdas berharap semua elemen ikut serta dalam mendidik anak, orang tua, sekolah, lingkunagn dan guru, sama sama satu tujuan. Sikap Karakter yang di bangun. Karena semuanya menentukan hasilnya.
Pastikan kita sebagai orang tua memilih sekolah yang sesuai dengan karateristik yang di bangun . salam anak anak cerdas dan soleh.

Kamis, 07 Agustus 2014

Daftar Cabang Cabang Rumah Cerdas



RUMAH CERDAS
1.     RUMAH CERDAS PUSAT
Jl. Kendal Sari Barat No 9 Malang Telp (0341) 8118000/9099000
2.     RUMAH CERDAS DEPOK
Perumahan  Pesona DEPOK AO 6 (021) 94095246
3.     RUMAH CERDAS BANDUNG
Jl. Citamiang 23 Bandung telp (022) 61618846
4.     RUMAH CERDAS BEKASI
Jl, Pandanwangi raya pondok Melati Bekasi telp. (021) 843 073 44

5.     RUMAH CERDAS SOLO
Ganggasan RT 02/RW 5 Demakan, Mojolaban Sukoharjo Solo 081  9045 69200

6.     RUMAH CERDAS PALEMBANG
Jl. Orde Baru no 2181 Sekip Ujung Palembang (0711) 433 0744

7.     RUMAH CERDAS BEKASI TIMUR
Ruko Pasadena R 11 no 7 Mutiara Gading Timur Mustika Jaya Bekasi.HP 081 215 484 159

8.    Rumah Cerdas Cibubur
Taman Laguna Blok I no 7-9 Cibubur telp. 021-8452243 HP 087 781 187 775

9.     Rumah Cerdas Grand Depok City
Perum Grand Depok City Cluster Puri Insani 2  A2 no 7 Depok  HP 081 210 738 58

10.  Rumah Cerdas Sawojajar
Perum Sawojajar jln Danau Poso G2F Sawojajar telp 0341- 8457560 HP 085 233 298 927

Selasa, 17 Juni 2014

Seminar Sex Education For Child Minggu 15 Juni 2014 di Hotel trio Indah 2 Malang

Seminar yang di butuhkan masyarakat sekarang, di ikuti oleh 30 orang tua yang peduli terhadap masa depan anak anaknya, semoga barokah dan membawa manfaat dunia akhirat. aamiin


Rabu, 21 Mei 2014

Kisah Kisah Yang Menginspirasi

Dalam tulisan ini akan di ceritakan oleh para walimurid yang anaknya sekolah di rumah cerdas, apa yang mereka rasakan dan kisah apa yang menginspirsai kita.... tulisan ini akan di buat berseri.... ikuti terus ya
rumah cerdas programnya adalah baby school, daycare/penitipan anak, kb/tk islam.
Ananda Malvin
Saya Desi Indah mama dari ananda Malvin Khairul Azam yang biaya di pangil “Alvin atau Al”, Awal perkenalan saya dengan Rumah Cerdas Malang melalui media social “Facebook”. Kebetulan saat itu kami akan pindah  ke kota Malang setelah 3 tahun kami tinggal di Semarang. Alasan kami menyekolahkan  Al saat itu adalah lingkungan rumah kami di Mlang yang sangat minim dengan teman sebaya Al. Saat itu saya sangat tertarik  dengan Rumah Cerdas Malang karena metode pengajarannya dan satu lagi karena kepemilikannya di pegang oleh seorang Psikolog Anak. Mantab  Akhirnya kami menyekolahkan Al di Rumah Cerdas Malang. Kami yakin ini yang terbaik buat Al…….
Bersambung…. Nantikan  Seri Buku Pendidikan Anak,  karya –karya walimurid rumah cerdas….dengan judul Anak Anak Yang Menginspirasi….


Minggu, 23 Maret 2014

seminar pengaruh tv terhadap perkembangan otak anak oleh dokter vivi dokter parenting

Seminar Pengaruh TV Terhadap Perkembangan Otak Anak, Sabtu 29 Maret 2014 jam 09.00 sp 11.00 bersama dokter parenting dokter vivi. Tempat Rumah Cerdas Malang Jln Kendalsari Barat no 9 Malang  Investasi 50 ribu info pendaftaran 08123398179

Rabu, 12 Februari 2014

Seminar Parenting bersama dr vivi

Ayo belajar bersama mendidik anak berdasarkan tahap perkembangannya, anak-aank jika tidak tuntas melalui tahap perkembangannya akan muncul masalah masalah besok besoknya hub 08123398179